Cara Mengatasi Sound Tidak Keluar Pada Linux Mint


Pendahuluan
       Assalammu'alaikum Wr,Wb teman-teman semua.Kali ini saya akan memberikan sebuah Tutorial bagaimana cara mengatasi Sound tidak keluar pada Linux Mint.Semoga bisa bermanfaat bagi kita semua.

      Kebanyakan dari teman-teman pasti kesulitan dalam mengatasi bagaimana cara mengatasi Sound tidak keluar pada Linux Mint sudah cari di google juga masih tidak bisa.Termasuk juga dengan saya sendiri yang juga pernah mengalami kesulitan yang sama.Lalu saya minta tolong kepada teman saya yang sudah mahir dengan yang namanya Linux ini.Alhamdulillah akhirnya Sound nya bisa keluar.

    Langsung saja ya kita ke Tutorialnya!

Tahap Pelaksanaan

1.Buka dulu terminal dan masuk kedalam superuser "sudo su"

2.Lalu kita instal hexedit dengan perintah " apt-get install hexedit "


 3.Lalu ketikkan perintah " hexedit /usr/bin/vlc " lalu enter



4.Maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini.



 5.Lalu tekan Tab untuk pindah kebagian sebelah.Tekan ctrl+s
.



6.Setelah itu ketikkan " getppid " lalu tekan enter.


7.Maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini.Lihat pada kotak merha!Ada tulisan getppid nya kan. Lalu kita save dan keluar dengan tekan tombol ctrl+x lalu pilih yes untuk save.



Nah lalu kita reboot dulu PC kita.Dan coba menjalankan Video nya mengginakan VLC.Alhamdulillah suaranya sudah bisa keluar. 


Sekian dari saya semoga Tutorial ini dapat bermanfaat.



 







   

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages